Penanaman Nilai-Nilai JPIC di TK
- Tanggal 04 Feb 2019
Jumat (1/2/2019), Para Frater Fransiskan mengenalkan nilai-nilai JPIC untuk siswa-siswi TK Fransiskus Kramat. Ruang Kelas yang biasa menjadi tempat belajar berubah menjadi ramai dengan suara anak-anak.
Para Frater mengenalkan nilai JPIC khususnya mencintai alam lewat nyanyian dan permainan. Anak-anak juga diajak untuk ke kebun sekolah. Mereka diajar untuk mencintai tanaman dan sekaligus merawatnya sebagai saudara sendiri. Kepala Sekolah TK Fransiskus, Sr. Mariana, AK mengungkapkan bahwa kegiatan semacam ini amatlah baik bagi anak-anak TK.
Rangkaian kegiatan ini merupakan bagian dari Sinergi antara karya Pastoral Sekolah Yayasan Santo Fransiskus Jakarta dan Komisi JPIC Fransiskan dibawah gerakan “JPIC GOES TO SCHOOL.”
Kontributor : Sdr. Mateus Leonardus Batubara, OFM
Info PPDB 2024/2025 – silahkan klik
Berita
- Graduation SMP Fransiskus Kramat
- Implementasi Kurikulum Merdeka
- Stop Human Trafficking and Violence Action!
- Masak Memasak di SMA Fransiskus Kramat
- Kelulusan Kelas 6 SD Fransiskus Kramat
- Persaudaraan Tak Kenal Waktu
- Rahmat Perjumpaan dan Dialog dari Hati ke Hati
- SK Kelulusan SMA Fransiskus 1
Riwayat St. Fransiskus Asisi
Pengunjung
- 64
- 31
- 2,381
- 10,245
- 70,169